Special Tasks

Special Tasks: The Memoirs of an Unwanted Witness—A Soviet Spymaster adalah autobiografi Pavel Sudoplatov, yang menjadi anggota badan intelijensi Uni Soviet yang meraih pangkat letnan jenderal.[1] Saat karya tersebut diterbitkan pada 1994, karya tersebut menyebabkan kegemparan untuk sejumlah alasan. Karya tersebut menjadikannya dikenal di luar Rusia karena menyediakan penjelasan mendetil soal intelijensi Soviet dan politik dalam negeri Soviet pada tahun-tahun puncaknya.

Bacaan tambahan

  • Pavel Sudoplatov; Anatoli Sudoplatov; Jerrold L. Schecter; Leona P. Schecter (1994). Special Tasks: The Memoirs of an Unwanted Witness—A Soviet SpymasterPerlu mendaftar (gratis). Boston: Little, Brown and Company. ISBN 0-316-77352-2. 

Referensi

  1. ^ Vaksberg, Arkadiĭ (2011). Toxic Politics: The Secret History of the Kremlin's Poison Laboratory — from the Special Cabinet to the Death of Litvinenko (edisi ke-1st). hlm. 112. ISBN 9780313387463. Diakses tanggal 2015-06-04. 

Pranala luar

  • Review in the Canadian Journal of History: Reviews
  • Review in Foreign Affairs
  • Atomic Secrets: Who Were The Spies?
  • Atomic Spies?: The Implosion of the Sudoplatov Charges
  • Review of another book by the Schecters; includes comments about this one