Eko Susetyo

Komandan Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI Angkatan Darat
Petahana
Mulai menjabat
24 Juli 2024
Sebelum
Pendahulu
Muhammad Zamroni
Pengganti
Petahana
Sebelum
Inspektur Komando Daerah Militer XVIII/KasuariMasa jabatan
25 Februari 2022 – 2 Oktober 2023
Sebelum
Pendahulu
Steverly Christmas Parengkuan
Pengganti
Ari Estefanus
Sebelum
Kapoksahli DanpusteradMasa jabatan
9 April 2020 – 25 Februari 2022
Sebelum
Pendahulu
Jabatan baru
Pengganti
Cahyo Suryo Putro
Sebelum
Informasi pribadiLahir22 Juli 1968 (umur 56)
Tuban, Jawa TimurAlma materAkademi Militer (1991)Penghargaan sipilAdhi Makayasa (1991)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan DaratMasa dinas1991—sekarangPangkat Mayor Jenderal TNINRP1910040920768SatuanKavaleriPertempuran/perangOperasi Seroja
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI Eko Susetyo, M.M., M.Tr.(Han). (lahir 22 Juli 1968) merupakan seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 20 Agustus 2024 mengemban amanat sebagai Komandan Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI Angkatan Darat.[1]

Eko, merupakan lulusan Akademi Militer dan peraih Adhi Makayasa (1991) ini berasal dari kecabangan Kavaleri.[2][3] Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Tenaga Ahli Pengajar Bidang Geostrategi dan Tannas Lemhannas.[4]

Riwayat Jabatan

  • Danton Tank Yonkav 8 Nara Singa Wiratama Divif 2/Kostrad
  • Pasiops Yonkav 8 Nara Singa Wiratama Divif 2/Kostrad
  • Dankitank Yonkav 8 Nara Singa Wiratama Divif 2/Kostrad
  • Gumil Gol. VI Deptikstaf Pusdikkav
  • Dandenkav 2/Bulungan Cakti Kodam VI/Tanjungpura [5]
  • Pabandyajianbangdik Seskoad
  • Dirbinmat Sabang Puspenerbad
  • Dandenma Kodam Jaya [6]
  • Dandim 0503/Jakarta Barat Dam Jaya
  • Padya 2/Dalugri Spaban V/Dalada Slogad
  • Aslog Kasdam IX/Udayana
  • Pamen Denma Mabesad
  • Danrem 061/Surya Kencana (2016)
  • Wadanpuspenerbad [7] (2016—2020)
  • Kapok Sahli Danpusterad[8] (2020—2022)
  • Irdam XVIII/Kasuari[9] (2022—2023)
  • Irter Irtum Itjenad[10] (2023—2024)
  • TA Pengajar Bid. Geostrategi dan Tannas Lemhannas (2024)
  • Danpussenkav TNI Angkatan Darat (2024—Sekarang)

Tanda Jasa Kehormatan

  • Bintang Yudha Dharma Nararya
  • Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
  • Satyalencana Kesetiaan 24 Tahun
  • Satyalencana Kesetiaan 16 Tahun
  • Satyalencana Kesetiaan 8 Tahun
  • Satyalencana Dharma Nusa
  • Satyalencana Wira Nusa
  • Satyalencana Wira Dharma
  • Satyalencana Seroja
  • Satyalencana Wira Karya
  • Satyalencana Dwidya Sistha

Referensi

  1. ^ Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 256 Perwira Tinggi TNI (28 Juli 2024)
  2. ^ Abituren Akmil 1991 (Kavaleri No. 5)
  3. ^ Peraih Adhi Makayasa (Eko Susetyo - No. 41)
  4. ^ Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 215 Perwira Tinggi TNI (3 April 2024)
  5. ^ "Dandenkav 2/Beruang Cakti"
  6. ^ "Sertijab Dandenma Kodam Jaya"[pranala nonaktif permanen]
  7. ^ Panglima TNI lakukan mutasi besar besaran Diakses 8 September 2021
  8. ^ "Panglima TNI Mutasi Jabatan 329 Perwira Tinggi". tni.mil.id. 11 April 2020. Diakses tanggal 26 April 2020.  Parameter |first1= tanpa |last1= di Authors list (bantuan)
  9. ^ "Panglima TNI Mutasi 100 Perwira Tinggi, Ini Daftar Lengkapnya"
  10. ^ Daftar Lengkap 156 Perwira Tinggi Yang Dimutasi Laksamana Yudo Margono
Jabatan militer
Didahului oleh:
Muhammad Zamroni
Komandan Pussenkav
2024—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Steverly Christmas Parengkuan
Irdam XVIII/Kasuari
2022—2023
Diteruskan oleh:
Ari Estefanus
Didahului oleh:
Maryanto
Wadanpuspenerbad
2016—2020
Diteruskan oleh:
Bueng Wardadi
Didahului oleh:
Fulad
Komandan Korem 061/Surya Kencana
2016
Diteruskan oleh:
Mirza Agus


  • l
  • b
  • s