Ecce Homo (Elías García Martínez)

Ecce Homo
Lukisan asli (kiri), setelah direstorasi (kanan).
Wikipedia | Kode sumber | Tata penggunaan
PetaKoordinat: 41°51′16.83″N 1°34′31.52″W / 41.8546750°N 1.5754222°W / 41.8546750; -1.5754222
SenimanElías García Martínez
TipeFresco
Ukuran50 cm × 40 cm (20 in × 16 in)
LokasiGereja biara Mercy, Borja
PemilikKeuskupan Tarazona

Ecce Homo di gereja biara Mercy, Borja, Zaragoza adalah sebuah fresko dari sekitar 1930 karya pelukis Spanyol Elías García Martínez yang menggambarkan Yesus saat sedang memakai mahkota duri. Pada 2012, seorang artis amatir bernama Cecilia Gimenez yang telah berusia 81 tahun menghancurkan gambaran pada lukisan tersebut.[1]

Referensi

  1. ^ http://news.detik.com/read/2012/08/24/134623/1998056/1148/bak-mr-bean-nenek-ini-hancurkan-lukisan-kuno-120-tahun

Pranala luar

  • Despite Good Intentions, a Fresco in Spain Is Ruined

41°51′16.83″N 1°34′31.52″W / 41.8546750°N 1.5754222°W / 41.8546750; -1.5754222