Alap-alap

Alap-alap
Falconidae Edit nilai pada Wikidata

alap-alap coklat Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KelasAves
OrdoFalconiformes
FamiliFalconidae Edit nilai pada Wikidata
Vigors, 1824
Upakeluarga
Falconinae
Polyborinae


Alap-alap (Bahasa Inggris: Falcon, Caracara atau Kestrel) merupakan sebutan untuk Burung pemangsa anggota keluarga Falconidae. Berbeda dengan Elang, Elang-alap dan Rajawali dari suku Accipitridae, Alap-alap memiliki sayap yang lebih sempit dan runcing, paruh lebih pendek dan melengkung, kepal membulat, iris mata gelap serta gaya terbang yang lebih cepat dan akrobatis. Alap-alap mempunyai penglihatan yang tajam dan memiliki akurasi 2,6 kali penglihatan manusia purba

Nama Falconidae berasal dari kata Falx yang berarti sabit.

Hubungan dengan manusia

Sejak dulu Alap-alap merupakan teman petani karena mereka memangsa tikus sawah, Alap-alap juga dapat dijadikan peliharaan bila dilatih sejak kecil dengan sabar.

Jenis-jenis alap-alap

  • Alap-alap Capung (Microhierax fringillarius)
  • Alap-alap Kawah (Falco peregrinus) hewan tercepat di dunia
  • Alap-alap macan (Falco severus)
  • Alap-alap sapi (Falco moluccensis)

Catatan kaki

Pengidentifikasi takson
  • Wikidata: Q21744
  • Wikispecies: Falconidae
  • ADW: Falconidae
  • AFD: Falconidae
  • BOLD: 1417
  • EoL: 8007
  • EPPO: 1FALCF
  • Fauna Europaea: 10753
  • Fauna Europaea (new): ae7130b4-589d-4566-a06f-a68626f007fe
  • Fossilworks: 39317
  • GBIF: 5240
  • iNaturalist: 4637
  • IRMNG: 104277
  • ITIS: 175593
  • NBN: NBNSYS0000160011
  • NCBI: 8949
  • NZOR: 564a084a-2fe9-47c0-b913-99a0ce5b4892
  • Plazi: 880F1003-A271-FF99-FF23-3B7EFBBAF881
  • WoRMS: 159070


  • l
  • b
  • s